Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Balita Susah Makan, Coba Bikin Resep Ini

Reporter

image-gnews
Ilustrasi balita. Shutterstock
Ilustrasi balita. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Asupan nutrisi dan gizi ballita terutama mulai dari usia setahun bersumber makanan. Meski tetap perlu memberikan ASI hingga usia 2 tahun, sejak usia enam bulan, bayi mulai diperkenalkan dengan makanan pendamping ASI atau MPASI. Saat ia menginjak usia setahun dan giginya mulai banyak, tahap selanjutnya adalah memberikan makanan padat.

Tak jarang, saat mulai makan makanan padat itu, anak susah makan. Ini wajar, karena di usia tersebut dia beralih makanan yang asalnya ASI, MPASI dan sekarang harus memakan makanan yang lebih padat.

Artikel ini akan mengajak Anda mencoba membuat resep makanan untuk anak balita usia setahun. Usahakan memberikan makanan yang dibuat sendiri di rumah sambil melatih dia membiasakan sendiri setelah selama enam bulan menyantap MPASI.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kali ini kita akan membuat Bubur Bayam Wortel Ayam dengan pertimbangan, kebanyakan anak suka dengan makanan yang satu ini. Musababnya, terdapat rasa gurih dari ayam dan manis dari wortel, belum lagi bayam yang akan menambah nafsu makan sang buah hati.

Berikut ini bahan-bahan dan cara pembuatanya:

  • Beras Pulen 100 gr.
  • Bayam 1 ikat.
  • Wortel 1 buah.
  • Dada ayam ¼.
  • Telur ayam 1 buah.
  • Garam secukupnya.
  • Air putih 500 ml.

Nah jika bahan-bahan telah tersedia, kita akan langsung saja menuju proses pembuatan Bubur Bayam Wortel Ayam.

  1. Pertama-tama cuci bersih beras hingga airnya menjadi sangat jernih dan bening.
  2. Kupas wortel dan iris dengan sangat tipis, setelah itu cuci bersih wortel dari segala kotoran yang menempel.
  3. Cuci bersih bayam kemudian pilih daunnya saja untuk dimasukkan.
  4. Cuci bersih dada ayam, kemudian potong dan iris ayam sekecil mungkin.
  5. Jika semua bahan telah di cuci, siapkan panci dan masukan beras beserta air putih kemudian panaskan panci hingga mendidih.
  6. Jika sudah mendidih masukan ayam yang telah dipotong dan wortel, aduk terus agar bubur tidak menempel di bagian bawah panci.
  7. Setelah air mulai suruh cobalah untuk mengecek kematangan dari wortel dan ayam, jika di rasa wortel telah empuk dana yam sudah matang masukan bayam, telur dan tambahkan garam secukupnya.
  8. Aduk terus hingga air benar-benar surut dan bubur mulai mengental.
  9. Jika anak lebih suka tekstur yang tidak terlalu halus seperti nasi tim, bubur dapat segera di angkat dan hindangkan. Namun jika anak menyukai tekstur yang lembut layaknya bubur, dapat ditambahkan sedikit air agar tekstur menjadi lebih lembut.
  10. Angkat dan hidangkan selagi hangat.

Dengan resep bubur bayam wortel ini, balita pasti akan menjadi lahap dan tidak susah makan lagi. Resep makanan anak 1 tahun ini dapat divariasikan sesuai selera, sehingga anak menjadi tidak bosan menyantapnya. Misalnya mengganti wortel dengan jagung manis, emudian ayam di ganti dengan ikan salmon atau dengan bahan lainya yang pastinya si kecil akan suka.

Tulisan ini sudah tayang di Herlanmag

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

6 jam lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi. TEMPO/Tony Hartawan
OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

toritas Jasa Keuangan (OJK) mengingatkan para ibu agar tidak menciptakan generasi sandwich. Apa itu?


Bahaya Konsumsi Gula Berlebih pada Bayi, Bukan Cuma Gigi Rusak

1 hari lalu

 Ilustrasi bayi makan MPASI (pixabay.com)
Bahaya Konsumsi Gula Berlebih pada Bayi, Bukan Cuma Gigi Rusak

Tak hanya kerusakan gigi, berikut sederet bahaya konsumsi gula berlebih pada bayi setelah mendapat MPASI.


Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

2 hari lalu

Ilustrasi tidur gelisah atau sulit tidur. Shutterstock
Pilihan Makanan Pengaruhi Kualitas Tidur, Simak Saran Pakar

Pilihan makanan adalah pertimbangan penting untuk memastikan kualitas tidur yang baik. ada yang bisa membantu tidur sementara lain merusaknya.


Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

3 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

Sejumlah hal perlu diperhatikan dalam pola makan penderita Parkinson, seperti pembuatan rencana makan. Berikut yang perlu dilakukan.


Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

4 hari lalu

Kebiasaan Anak Berbohong
Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

Berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan ketika mendapati anak berbohong.


Inilah 5 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Diabetes

6 hari lalu

Ilustrasi diabetes. Freepik.com
Inilah 5 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Diabetes

Berikut makanan yang sebaiknya Anda hindari jika Anda menderita diabetes.


5 Makanan yang Bisa Meningkatkan Kadar Trombosit

6 hari lalu

Trombosit memiliki peranan penting, yakni dalam hal pembekuan darah. Oleh sebab itu, penting mengetahui cara menaikkan trombosit secara alami. Foto: Canva
5 Makanan yang Bisa Meningkatkan Kadar Trombosit

Kadar trombosit bisa ditingkatkan secara alami dengan mengonsumsi makanan berikut.


10 Makanan Paling Aneh di Dunia, Ada Keju Busuk hingga Sup Kura-kura

6 hari lalu

Berikut ini deretan makanan paling aneh di dunia, di antaranya keju busuk asal Italia, Casu Marzu, dan fermentasi daging hiu. Foto: Canva
10 Makanan Paling Aneh di Dunia, Ada Keju Busuk hingga Sup Kura-kura

Berikut ini deretan makanan paling aneh di dunia, di antaranya keju busuk asal Italia, Casu Marzu, dan fermentasi daging hiu.


Pakar Tak Anjurkan Hadiahi Diri dengan Makanan, Ini Alasannya

7 hari lalu

Ilustrasi wanita makan cokelat. Freepik.com/Kroshka__Nastya
Pakar Tak Anjurkan Hadiahi Diri dengan Makanan, Ini Alasannya

Anda mungkin merasa perlu menghadiahi diri dengan makanan enak setelah hari berat dan panjang. Namun pakar mengingatkan cara ini tak baik buat mental.


Begini Cara Pesan Makanan di Kereta Api secara Online yang Mudah

8 hari lalu

Prami menyuguhkan makanan kepada penumpang kereta suite class compartment saat joy ride Jakarta-Cirebon, Rabu, 4 Oktober 2023. (Martha Warta Silaban/Tempo)
Begini Cara Pesan Makanan di Kereta Api secara Online yang Mudah

Berikut ini tata cara pesan makanan di kereta api secara online untuk orang lain melalui situs PT Reska Multi Usaha dan aplikasi Access by KAI.