Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tips agat Kulit Wajah Berminyak Jadi Kinclong

Reporter

image-gnews
Ilustrasi perawatan wajah area T. Cosmohispano.com
Ilustrasi perawatan wajah area T. Cosmohispano.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kulit wajah yang berminyak memang cukup mengganggu penampilan dan kenyamanan kita. Terkadang, soal wajah yang berminyak pun bisa membuat kita minder dan tidak percaya diri. Karenanya, artikel ini akan memberikan cara merawat wajah berminyak agar kamu tak lagi perlu menggunakan topeng. 

Cara-cara berikut ini bisa dipraktikkkan di rumah dengan menggunakan bahan yang mudah diperoleh dan alami. 

 Mencuci Muka dengan Teratur

Ini adalah cara paling sederhana yang dapat kamu lakukan. Kamu dapat mencuci muka hanya dengan menggunakan air bersih biasa. Jika kita rutin mencuci muka dengan air bersih, kotoran dan minyak yang menempel tidak akan lama-lama berdiam diri pada wajah. Dengan begitu minyak pada kulit wajah tidak akan terlalu banyak. Sedikit demi sedikit minyak pada kulit wajah akan menghilang dan muka menjadi bersih.

Hindari Mengonsumsi Makanan Berminyak

Cara kedua untuk merawat kulit berminyak adalah dengan mengurangi asupan makanan berminyak. Atau jika perlu kamu dapat berhenti mengonsumsi makanan yang mengandung minyak. Makanan tersebut seperti gorengan, masakan yang kental akan bumbu seperti masakan padang dan makanan lainnya yang mengandung banyak minyak. Dengan begitu wajah akan mengurangi produksi minyak, sehingga wajah akan bersih dari minyak.

Mengonsumsi Air Putih

Jika kamu rutin mengonsumsi air putih, produksi minyak pada wajah akan berkurang. Jadi jika kamu masih suka mengonsumsi makanan berminyak, perbanyaklah minum air putih dengan begitu kulit wajah yang berminyak akan hilang dengan sendirinya.

Merawat Kulit Wajah dengan Mentimun

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pernahkan berpikir mengapa setiap makanan berminyak dan memiliki bumbu yang kuat sering ada mentimun yang menjadi acar atau lalapan mentah? Ternyata alasannya cukup masuk akal, karena mentimun memiliki fungsi yang baik untuk membantu menghilangkan minyak dalam tubuh. Untuk perawatan kulit wajah kamu dapat menggunakan mentimun sebagai masker. Caranya, kamu hanya perlu menghancurkan mentimun kemudian mengoleskannya pada wajah.

Menggunakan Gel Lidah Buaya

Lidah buaya dikenal memiliki banyak manfaat yang baik untuk rambut, karena  memiliki kandungan nutrisi bagus. Untuk perawatan wajah dengan lidah buaya, cukup dengan mengambil isi dagingnya kemudian dioleskan kepada wajah hingga merata. Diamkan selama 10 menit, kemudian kamu dapat membilasnya dengan air dingin. Untuk hasil yang lebih maksimal kamu dapat menggunakan masker ini setiap hari, karena dibuat dengan bahan yang alami sehingga tidak memiliki efek samping.

Air Lemon

Air lemon memiliki banyak manfaat untuk tubuh. Salah satunya, dapat menghilangkan minyak dan bekas jerawat. Kamu dapat memeras air lemon tersebut, kemudian mengoleskannya pada seluruh area wajah.

Kandungan vitamin C pada lemon akan menghilangkan minyak. Saat kamu mengoleskan air lemon pada wajah, akan terasa perih pada area muka yang memiliki jerawat.  Hal tersebut ternyata adalah reaksi yang normal, jadi kamu harus kuat menahan rasa perih tersebut.

Itulah cara merawat kulit wajah berminyak yang alami dan mudah didapat. 

Artikel sudah tayang di Tekirdagsaray

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Dehidrasi Pengaruhi Kulit, Ini Tips Tampil Tetap Glowing Saat Puasa

4 hari lalu

Tips Glowing Skin/Canva
Dehidrasi Pengaruhi Kulit, Ini Tips Tampil Tetap Glowing Saat Puasa

Simak cara merawat kulit agar tetap sehat dan glowing (bercahaya) saat berpuasa


7 Cara Mengatasi Kulit Kering saat Berpuasa

5 hari lalu

Ilustrasi perawatan kulit. Unsplash.com/Pressfoto
7 Cara Mengatasi Kulit Kering saat Berpuasa

Berikut adalah beberapa tips dan saran perawatan kulit saat puasa untuk menjaga kulit Anda tetap sehat dan bersinar.


Tak Lagi Hanya Soal Wajah, Perawatan Ujung Rambut Hingga Kaki Semakin Tren Saat Ini

6 hari lalu

Ilustrasi perawatan kulit. Unsplash.com/Pressfoto
Tak Lagi Hanya Soal Wajah, Perawatan Ujung Rambut Hingga Kaki Semakin Tren Saat Ini

Saat ini tren perawatan yang sedang digemari adalah perawatan yang tidak hanya fokus di bidang kulit wajah, melainkan perawatan tubuh seluruhnya.


Dwayne Johnson Memperkenalkan Merek Perawatan Kulit Papatui

8 hari lalu

Dwayne Johnson seringkali menjadi aktor dengan bayaran tertinggi versi Forbes. Penghasilannya dalam setahun mencapai sekitar USD 270 juta dengan sumber utama dari merek tequila miliknya, Teremana. Selain itu, dia juga mendapat penghasilan yang tinggi dari salah satu filmnya, Jungle Cruise dan Red Notice. Jumlah kekayaannya mencapai US$ 800 juta atau sekitar Rp 11,7 triliun. Foto: IMDB
Dwayne Johnson Memperkenalkan Merek Perawatan Kulit Papatui

Aktor Dwayne Johnson atau The Rock meluncurkan merek perawatan kulit bernama Papatui


Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

14 hari lalu

Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

Menemukan sebuah hotel yang nyaman dan sesuai dengan kebutuhan memang tidak mudah. Namun, untuk membantu Anda dalam mencari penginapan yang sesuai dengan budget dan kebutuhan, kami telah menyusun beberapa tips yang bisa Anda gunakan sebagai panduan dalam memilih hotel murah di Jakarta.


Alasan Tak Boleh Langsung Cuci Muka setelah Wajah Terkena Sinar Matahari

18 hari lalu

Ilustrasi cuci muka. Shutterstock
Alasan Tak Boleh Langsung Cuci Muka setelah Wajah Terkena Sinar Matahari

Jangan langsung cuci muka setelah beraktivitas di luar ruangan atau terpapar sinar matahari. Dermatolog sebut alasannya.


Apa itu Sindrom Stevens Johnson yang Dialami Artis Kartika Putri?

20 hari lalu

Kartika Putri menunjukkan wajahnya penuh luka melepuh pada Rabu, 21 Februari 2024. Foto: Instagram/@kartikaputriworld
Apa itu Sindrom Stevens Johnson yang Dialami Artis Kartika Putri?

Sindrom Stevens Johnson merupakan kelainan fatal pada kulit dan selaput lendir yang sedikit langka terjadi.


Rutinitas Penting Perawatan Kulit yang Dianjurkan Dokter

21 hari lalu

Ilustrasi cuci muka. huffingtonpost.com
Rutinitas Penting Perawatan Kulit yang Dianjurkan Dokter

Dokter kulit menekankan pentingnya menjaga rutinitas perawatan kulit setiap hari, termasuk membersihkan wajah teratur dengan produk yang sesuai.


Wulan Guritno Ungkap Rahasia Perawatan Kulitnya yang Cenderung Berminyak

22 hari lalu

Wulan Guritno (Instagram/@wulanguritno)
Wulan Guritno Ungkap Rahasia Perawatan Kulitnya yang Cenderung Berminyak

Aktris Wulan Guritno mengungkap rahasia perawatan kulitnya yang cenderung berminyak.


Pemaparan Dokter Kulit soal Jerawat dan Cara Menanganinya

22 hari lalu

Ilustrasi jerawat (Freepik)
Pemaparan Dokter Kulit soal Jerawat dan Cara Menanganinya

Penyebab jerawat sangat beragam dan dalam dunia kedokteran dikenal dengan istilah patogenesis. Berikut faktor penyebab dan cara menanganinya.